Visitasi magang riset melalui zoom meeting oleh Dosen Prodi ilmu Pemerintahan kepada Mahasiswa Magang diBakesbangpol Kab Lumajang. didampingi oleh Bapak Setyawan Purnomo, ST selaku Kabid KMS dan Ibu Purnah, S. AP selaku Kasubag Umum, serta Peserta magang riset Sapto Yogis Woro dan Rio Danil Asro. dan juga Bapak Dosen Iradhat Taqwa, S. IP, M.A. kegiatan tersebut bertujuan untuk pemantauan kegiatan selama magang sekaligus penarikan kembali peserta magang riset karena berakhirnya kegiatan magang yang telah dilaksanakan selama 2 bulan terhitung dari tanggal 18 Juli 2022 - 10 September 2022.